Rekomended

14 April 2012

Gratis atau berbayar?

Siapa sih yang tidak tergiur dengan kata gratis? mungkin termasuk saya, begitu mendengar kata gratis, berbondong-bondong untuk menikmati ke-GRATISAN tersebut. Apalagi kalau Hosting gratis? wow, banyak yang menuju kesana. Pelayanan (hosting) gratis memang banyak TOS (Term of Services) / Aturan, yang jika di langgar maka akan dampaknya buruk bagi website kita.
Tapi bagaimana jika kita sudah menepati TOS tsb, tetapi tetap di anggap melanggar? hal ini sangat menjengkel kan.

Dan content di dalamnya sudah bertahun-tahun di isi, dan akhirnya di Hapus tanpa pemberitahuan, dan saya mengalami ini. Terutama di web salah satu 000webhost, saya sudah menggunakan layanan ini sejak tahun 2009 dan akhirnya tanpa sepengetahuan di Suspend. Dan saya mencoba melobby admin nya, dan katanya tidak bisa di recovery.. argggghh saya sangat jengkel dengan hal ini. Pdhal isi dari website saya tidak ada melanggar TOS mereka. Tapi ya sudahlah, mereka juga masa bodoh dengan saya. Dan saya pun mencoba untuk jauh-jauh dari 000webhost tsb, dan saya tidak akan kembali kesana.

Dan saya akan lebih ke hosting yang berbayar, aman, selama saya tidak melanggar TOS hosting yg saya duduki nantinya (:
Good bye 000webhost

Tidak ada komentar:

Posting Komentar